Naruto Number 1

Pages

Thursday 26 December 2013

Perangkat Lunak Komputer















Perangkat Lunak / Software..? Adalah kumpulan dari pada intruksi atau statement yang di susun secara logis dan berbentuk kode yang hanya dapat di mengerti oleh komputer dalam menjalankan sebuah operasi spesifik.
          Kategori Software
        Bahasa pemrograman
Bahasa pemrograman, atau sering diistilahkan juga dengan bahasa komputer atau bahasa pemrograman komputer, adalah instruksi standar untuk memerintah komputer.  Merupakan suatu himpunan dari aturan sintaks dan semantik yang dipakai untuk mendefinisikan program komputer.
PENGGOLONGAN BAHASA PEMROGRAMAN :
Bahasa Mesin
yaitu memberikan perintah kepada komputer dengan memakai kode bahasa biner, contohnya 01100101100110
Bahasa Tingkat Rendah / bahasa rakitan (Assembly)
yaitu memberikan perintah kepada komputer dengan memakai kode-kode singkat (kode mnemonic), contohnya MOV, SUB, CMP, JMP, JGE, JL, LOOP, dsb.
Bahasa Tingkat Menengah
yaitu bahasa komputer yang memakai campuran instruksi dalam kata-kata bahasa manusia (lihat contoh Bahasa Tingkat Tinggi di bawah) dan instruksi yang bersifat simbolik, contohnya {, }, ?, <<, >>, &&, ||, dsb.
Bahasa Tingkat Tinggi
yaitu bahasa komputer yang memakai instruksi berasal dari unsur kata-kata bahasa manusia, contohnya begin, end, if, for, while, and, or, dsb.
               PROSES PEMBUATAN PROGRAM  :
Kompilasi (Compilation)
ex : C, C++, Pascal, Assembly, VB dan masih banyak lagi.
Interpretasi (Interpretation)
Ex : PHP, Perl, Python, Ruby dll.
               Kompilasi Sekaligus Interpretasi
            Ex : Bahasa Java

        Paket aplikasi
Perangkat lunak aplikasi adalah suatu subkelas perangkat lunak komputer yang memanfaatkan kemampuan komputer langsung untuk melakukan suatu tugas yang diinginkan pengguna.
Beberapa aplikasi yang digabung bersama menjadi suatu paket kadang disebut sebagai suatu paket atau suite aplikasi (application suite).
             Contohnya adalah Microsoft Office dan OpenOffice.org

        Sistem Operasi
Adalah seperangkat program yang mengelola sumber daya perangkat keras komputer, dan menyediakan layanan umum untuk aplikasi perangkat lunak.
Fitur umum sebuah sistem operasi
          Process management
          Interrupts
          Memory management
          File system
          Device drivers
          Networking (TCP/IP, UDP)
          Security (Process/Memory protection)
          I/O
Jenis Sistem Operasi
          RealTime OS (RTOS)
          Single user, Single task
          Single user, Multi task
          Multi user
          Distributed
          Embedded
Macam-macam Operating Sistem
          Windows (close source)
          Machintos (close source)
          gnu/Linux (open source)
          Unix (mixed)

Download dan lihat selengkapnya  di sini

0 komentar:

:a: :b: :c: :d: :e: :f: :g: :h: :i: :j: :k: :l: :m: :n:

Post a Comment